Kamis, 26 Juli 2012

Pengantar Teknologi Game: Software Membuat Game

Ada banyak cara dalam membuat game komputer. Mulai dari menggunakan software yang free alias gratis campai yang berbayar. berikut ini akan dijelaskan mengenai software software yang digunakan dalam membuat game.

* Freeware game engine(open source) game engine
1. Blender
Blender adalah perangkat lunak untuk grafis 3 dimensi yang gratis dan populer di kalangan desainer.
Blender dapat digunakan untuk membuat animasi 3 dimensi. Perangkat lunak ini juga memiliki fitur untuk membuat permainan. Blender tersedia untuk berbagai sistem operasi, seperti:
  • Microsoft Windows
  • Mac OS X
  • Linux
  • IRIX
  • Solaris
  • NetBSD
  • FreeBSD
  • OpenBSD
Perangkat lunak ini berlisensi GPL dan kemudian kode sumbernya tersedia dan dapat diambil siapa saja.

2. Golden T Game Engine (GTGE)

3. Ogre
OGRE (Object-Oriented Graphics Rendering Engine) adalah engine yang object oriented & flexible 3D rendering pada game engine yang ditulis dalam bahasa C++ serta didesain untuk mampu men-developer dengan intuitif & mudah kepada aplikasi produksi dengan menggunakan utility hardware-accelerated 3D graphic. Gambaran abstraknya OGRE menggunakan sistem library seperti Direct3D & OpenGL, serta menyediakan sebuah dasar interface di dunia objek dan class object yang lebih tinggi.
OGRE mempunyai banyak komuniti yang aktif, salah satunya sourceforge.net yang berdiri sejak Maret 2005. Beberapa karyanga yang sudah ada & dikomersialkan diantaranya game Ankh, Azathoth, & Pasific Strom. Serta baru-baru ini muncul lagi gamenya, yaitu Eihoth 1.4.9 yang rilis pada Mei 2008. Rilisnya dibawah istilah GNU Lesser General Public License.

4. Aleph On


* Commercial engines/game engine berbayar (komersial)
1. Alamo

2.  A.L.I.V.E

3. BigWorld

4. DXStudio

5. Dunia Engine

6. Euphoria

7. GameStudio

Sekian sedikit informasi mengenai software game engine atau pembuat game semoga bermanfaat bagi para pembaca. 

referensi : http://siputrasite.blogspot.com/2011/02/jenis-jenis-game-pc.html
                 http://id.wikipedia.org/wiki/Blender_%28perangkat_lunak%29
                 http://magetagame.wordpress.com/2-game-engine/ogre/
                         
 

1 komentar: